Postingan

Apa itu introvert?

•> Introvert adalah sikap atau karakter yang lebih kepada subjektif secara mental dalam menjalani kehidupannya. Kepribadian introvert ini lebih menyukai suasana yang tenang, senang menyendiri, mereka cenderung menghindar dari hal-hal yang baru. Sifat yang seperti ini mereka cenderung suka dengan hal-hal yang melakukan segala sesuatu tanpa bantuan orang lain. Dengan kata lain introvert adalah seseorang yang kalau bersosialisasi di keramaian akan memakan banyak energy yang bisa dikatakan jenuh jika berlama-lama dilingkungan masyarakat, apakah kalian termasuk orang yang introvert? •> apa ciri-ciri introvert: Ciri-ciri seorang introvert -pendiam -suka menyendiri -tidak menyukai keramaian -lebih banyak bebrfikir daripada berbicara -lebih senang bekerja sendiri -susah untuk bergaul •> kelebihan anak introvert: 1. Pemimpin bijak Karena cenderung pendiam, banyak orang yang mengatakan introvert tak bisa menjadi pemimpin yang baik. Padahal menurut Dembling, hal tersebut t
Postingan terbaru